Minggu, 23 Februari 2014

Persahabatan berakhir dengan keegoisan


Hari ini adalah hari  pertamaku masuk sekolah aku berangkat dengan hati yang sangat senang,dengan santai aku mengendarai sepeda bersama angin yang berhembus sepoy-sepoy,tiba disekolah ternyata aku telat dan  teman teman baruku sudah berada di dalam kelas,ketika aku berlari menuju kelas,ternyata ada seorang perempuan dia juga berlari menuju kelas . “hei tunggu,kamu mau kekelaskan?” katanya,akupun diam dan menjawab “iyah…ayo!”dan kami  pergi bersama menuju kelas.dan disana berkenalan satu sama lain.
          Hari berikutnya di sekolah, aku duduk dengan rina,(perempuan yang masuk menuju kelas bersama ku.)dan I cerita kami berbagi cerita tentang pengalaman masing masing.waktu istiratpun tiba aku dan rina pergi kekantin untuk jajan dan setelah jajan uangku ketinggalan dirumah kemudian rina betanya “kenapa?” aku menjawab “uangku ketinggalan “ rina pun berkata “yaudah pake uang aku dulu nih , “ makasih” kata aku. Setelah kejadian itu kami pun akhirnya dekat dan bahkan sangat lengket , kemana – mana selalu bersama tidak pernah terpisahkan .
          Setelah enam bulan kemudian . rina pulang ke rumahnya dan teman aku yang bernama kiran bertanya “rina itu orangnya gimna sih ?” aku menjawab “dia baik , tapi dia tidak menghormati orangtuanya bahkan dia berani membentak orangtuanya sendiri”. Setelah kejadian itu , beberapa hari kemudian rina tahu bahwa aku pernah membicarakan kejelekannya . Dia pun marah besar dan melabrak aku . “ heh ,aku enggak suka kepada orang yang suka membicarakan aku di belakang!!! Emang ennga ada urusan lain apa yang lebih penting dari ini ?? “ woyy ,,, biasa aja dongg !!!!!!!!!! ok aku minta maaf tentang itu” kata aku . Rina berkata “segampang itu kah kamu meminta maaf ?” aku menjawab “yaa , terus bagaimana ?? bukan kah itu fakta ?” Rina menjawab “aku tidak mau berteman dengan kamu lagi !!!
          Setelah beberapa hari aku dan rina tidak pernah berbicara satu patah kata pun , duduk pun kami berpisah komunikasi pun hilang , dan pertengkaran itu terjadi begitu lama .
          Ketika pertengkaran itu Rina juga bercerita kepada teman yang lain tentang kita kejelekan kiran . “heii ,, ternyata temanku yang bernama  kiran orang nya jorok dan menjijikan.” Tak lama kemudian  gossip itu pun beredar dan sampai ke telinga kiran ,kiran merasa kesal dan marah kepada rina dan setelah rina tahu bahwa kiran marah kepadanya , dan dia pun meminta maaf. “ kiran maafkan aku jika kamu tersinggung oleh perkataan ku yang kemaren.” Karena kiran tahu tentang peremasalahan aku dan rina dia pun berfikir untuk mennyatukan aku dan rina, “oke, aku akan memaafkan kamu jjika kamu bisa maafin dia (arin) !!! “ rina pun menjawab “ini gak adil !!! kenapa harus aku yang minta maaf ??” kiran menjawab “ aku nggak mau tahu, jika kamu mau di maafin, maafkan lah dia,,!!” rina menjawab “ oke, jika itu yang kamu mau ,aku lebih memilih gak berteman dengan kalian berdua daripada harus minta maaf kepadanya. !!!”

By : Arina Rizki

Tidak ada komentar:

Posting Komentar